18 Agustus 2017

1 Skuadron Helikopter Direncanakan di Kodam XIII/Merdeka

18 Agustus 2017


Kodam XIII Merdeka merupakan Komando Kewilayahan yang meliputi provinsi Sulawesi Utara, Gorontalo dan Sulawesi Tengah (photo : Penerbad)

Kodam XIII/Merdeka Ingin Punya Skuadron Helikopter

TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Kodam XIII/Merdeka berencana menyiapkan skudaron helikopter.

Hal itu diungkap Panglima Kodam XIII/Merdeka, Mayjen Ganip Warsito usai peringatan HUT Proklamasi RI ke 72 di Lapangan KONI Sario, Manado, Kamis (17/8/2017).

"Kita memang ada rencana peningkatana alusista jadi lebih baik, selain Jenis senjata tempur, ada juga kendaraan tempur, bahkan dalam renstra (rencana strategis) akan ada skuadron helikopter," kata dia.

Skuadron helikopter bukan untuk gagah-gagahan tapi memang satu kebutuhan pengamanan teritorial NKRI.

"Geogreafis Sulut kan itui kepulauan, jadi butuh dijangkau dengan cepat salah satunya dengan helikopter," kata dia.

Ia mencontohkan, saat 17 Agustus 2017 ini seharusnya Kodam XIII/Merdeka mengirim bendera raksasa untuk dikibarkan di Pulau Miangas, pulau terluar utara NKRI. Tapi tertunda karena persoalan transportasi.

"Saya mau kirim bendera ke Miangas tak bisa kibarkan hari ini, kalau ada helikopter kan bisa cepat," ujar Warsito.

(TribunNews)

11 komentar:

  1. Hoping Timor Leste will become a new ASEAN member soon

    BalasHapus
  2. Mana dikasih sama Mabes AD, Puspenerbad itu satuan terpusat mana bisa kodam seenak udelnya minta skadron helikopter. Liat dulu Kodam kalimantan bilang leopard minta ditaruh disitu, kagak dikasih kan, muahahahahahahahahaha

    BalasHapus
  3. bisa saja diberikan skuadron serbu,kliatannya tiap pulau akan dapet skuadron heli, khusus AD.

    dikalimantan saja ada 2 ska heli serbu baru ska 13 heli serbu, tanjung redeb kaltim
    ska serbu, tebelian kalbar.

    padahal dulu rencana hanya 1 ska. artinya negara yg diatas kudu siyap2 haha!😜😜😜
    uda guwe bilangin,kalo 4 kodam aktip smua yg namanya P ama D jadi pisank🍌🍌🍌🍌🍌 haha!

    sblomnya di p jawa ada 3,sumatera 1
    ska 11&31 heli serbu,Semarang
    ska 21st Sena, Jakarta
    ska 12 Heli Serbu, Way Kanan

    dalam rencana 2010 ada satu lagi di timika.

    kalau guwe sich lebih suka dioperasikan kapal tempur komando, macam di kodam IM. ngebut jg ini kapal. kalo mau lbh cepat pake pesawat, tni ad kan py tuch nc 212,ke miangas lbh cepat dan muat banyak cuy.

    BalasHapus
  4. Apa latihan kabur naik taksi nggak ada pak? Penting itu...mana tau

    BalasHapus
    Balasan
    1. Kabur naik taksi kerana askar UN dari indonesia netral,bkn Cem askar UN Malon akan halau missile israel bila diluncurkan ke hisbullah,good...good lon Wkwkwk

      Hapus
    2. Kereta proton hanya jadi kereta taksi disini dan tak laku pula.. maka nya malon malon terobsesi dengan taksi karena mereka produsen kereta taksi yang tak laku kih kih kuh

      Hapus
    3. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
  5. hati hati dekat malaysie enjin always hilang

    BalasHapus
  6. tolol latihan apa? itu tni tugas peacekeeping dan banyak mendapat medal mantap kan. gak cam malon ketauan maling ransel wkwkw

    BalasHapus
    Balasan
    1. Biasalah bro orang malon suka asbun dan nyampah kemari

      Hapus
  7. Heli angkut seperti diatas banyak lho ditempat kita,yang kurang hanya heli serang utk mengawal heli2 angkut tersebut tp yg heavy setara apache,kamov,MI 35,kalo yg medium setara fennec sudah 1 SKA kayaknya..

    BalasHapus