12 April 2017
Tank Leopard 2RI TNI AD (photo : Kostrad)
HUT TNI 2017 Pamerkan Helikopter Apache
Makassar (Antara Sulsel)- Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Mulyono mengatakan pihaknya berencana memamerkan helikopter Apache buatan Amerika Serikat pada perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) TNI pada 5 Oktober 2017.
"Nanti pada 5 Oktober, kita sudah punya Helikopter Apache, dan kami juga akan membeli beberapa tambahan tank Leopard," ujar KSAD Jenderal TNI Mulyono saat menghadiri acara temu muka dengan jajaran Kodam VII/Wirabuana di Markas Batalyon Kavaleri-10/Mendagiri di Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa.
Jenderal Mulyono mengatakan proses kedatangan helikopter penyerang itu sudah dilakukan sejak lama, bahkan komunikasi dengan pihak pabrikan dilakukan secara intensif agar helikopter itu bisa segera tiba di Indonesia.
Ia menjelaskan TNI AD saat ini memiliki alutsista yang modern dan tidak kalah dengan negara lain seperti halnya tank Leopard yang merupakan salah satu tank tercanggih di dunia.
KASAD menambahkan TNI Armed dan Kostrad telah memiliki senjata "multiple launch rocket system (MLRS)" Astros II MK6 buatan Brasil yang merupakan peralatan perang yang canggih.
"Jadi TNI AD ke depan akan memiliki alutsista tercanggih di dunia. Kita juga segera mendatangkan beberapa peralatan baru termasuk tank Leopard dan helikopter Apache," ujarnya.
Jenderal Mulyono mengatakan para prajurit TNI harus siap untuk memanfaatkan fasilitas alusista canggih tersebut, dengan syarat harus berlatih dengan sungguh-sungguh.
"Kami percaya jika prajurit yang berada dalam lingkup Kodam VII/Wirabuana yang pada 12 April 2017 akan resmi berganti nama menjadi Kodam XIV/Hasanuddin juga bisa memanfaatkan sejumlah peralatan terbaru itu secara maksimal," ujar KASAD.
(Antara)
Great news. More Leos is always a good idea.
BalasHapusmisal dana nya lebih bisa lah beli 2a7 buat home base, sisa nya beli 2a4 yg d upgrade pake amap sekelas Revolution. Hihi mantap kyk'a.
BalasHapusmisal dana nya lebih bisa lah beli 2a7 buat home base, sisa nya beli 2a4 yg d upgrade pake amap sekelas Revolution. Hihi mantap kyk'a.
BalasHapusKl memang benar" jadi beli tentu akan beli yg baru bung sesuai instruksi presiden pembelian alutsista harus baru.
HapusSaya mengharapkan TNI AD jg pesan tank medium yg prototypenya akan dipajang bln dpn di Turki
nengolo:punya berapa ? ente tau harga mbt baru?
Hapuskenapa kalau seken singapura beli seken,
polandia beli seken,
Bukan masalah harga mas zaka, sy cm mengutip pernyataan Jokowi yg katanya tdk akan beli alutsista bekas lagi, kl sy pribadi Leopard upgrade ditambah setuju" saja
Hapusmending beli Leo 2A4 lalu upgrade sendiri ke Leo Revolution atau Leopard 2A7. Leo 2A4 dan Leopard RI yang ada aja belum diupgrade lagi ke Leopard Revolution
Hapus-leo yang baru harga 6-7 juta dolar/ 60-70m per unit.
Hapus-leo yang seken harga cuma 2 jeti dolar / 20m an per untit.
anda tau tank itu hampir seperti mobil,
tank seken kalau rusak mesinya tinggal ganti aja mesinya.
beda dengan pesawt kalau beri harus baru karena pesawat kalau rusak sedikit trus jatoh ya gitu ndeh bahaya.
kalau tank rusak mesinya paling cuman mogok di bawa ke bengkel mobil pun bisa benerin.
Nenggolo@ berarti ente menelan menah2 tentang alutsista
HapusSelain leo ada kotak sabun dan paladin beli seken
Hemm....omdo doang jangan percaya ama tukang gibul broo .
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Hapushuss iya iyaa, dibliin maenannya dech, yg bisa terbang kan cup cup...tapi "nanti" tunggu lancar ngeja dolo komengnya haha!
HapusMAS, kita semua disini juga tau kalau dinasti merah dengan pimpinan mak lampir cuman omdo. tapi ya jangan bilang kaya gitu dong mas itu namanya merusak mimpi di siang bolong.
Hapusbiarin gak beli yang penting rakyatnya bisa mimpi negaranya maju.
hehehehe,
Hapusmana implementasi UU nomor 16 tahun 2012 tentang Industri Pertahanan Pasal 43 ayat 5? mau beli bekas lagi?
BalasHapus-leo yang baru harga 6-7 juta dolar/ 60-70m per unit.
Hapus-leo yang seken harga cuma 2 jeti dolar / 20m an per untit.
anda tau tank itu hampir seperti mobil,
tank seken kalau rusak mesinya tinggal ganti aja mesinya.
beda dengan pesawt kalau beri harus baru karena pesawat kalau rusak sedikit trus jatoh ya gitu ndeh bahaya.
kalau tank rusak mesinya paling cuman mogok di bawa ke bengkel mobil pun bisa benerin.
trus mana implementasi uu 16 tahun 2012? apa uu itu atur beli barang bekas lebih bagus dari barang baru, atau lebih bagus dari
Hapusbikin sendiri?
kalau mau cari sisa2 leopard kayaknya cuma dari spanyol...dulu pernah ditawarin ke kita....kalau nambah leo.....kalau leo dari jerman kayaknya sudah habis....kecuali marder...masih sisa banyak
BalasHapusStock Leo 2A4 bejibun di jerman, sisanya hampir 300 unit namun sudah terpisah-pisah (mothballed) di gudang.
Hapusdaripada mbt...mending kita banyakin sph....kayak k9+k10...lebih berbusa efeknya untuk doktrin sekarang
BalasHapusWes ada tupoksinya masing2 gak bisa saling mengantikan tapi saling melengkapi...kmarin kan udah nambah ceasar 18 ekor
HapusSing penting ada ToTnya biar bisa mandiri... ilmu lebih berharga dari barang yang dibeli.
BalasHapusNGA USAH BELI LEO..... A M B L A SSSS
BalasHapusNANTI JALAN DAN JEMBATAN RUSAK (JOKOWI ).
LEO NGA COCOK UNTUK KITA ( TBH anggota PDIP ).
JGN LP SEJARAH DL PARTAI ENTE DAN ENTE NOLAK LEO.
gak perlu beli emang, skrg waktunya bayar2in tuch haha!
Hapusmending buat bikin jalan sama sekolah, biar gratis sampe s2
BalasHapusbiar rakyat indonesia menjadi orang-orang yang terdidik
berfikiran maju
dan tidak mudah di goyang dan di hasut orang-orang tidak bertanggung jawab
Second hand.. kikiki
BalasHapushey memed, mau yg baru2 guwe punya nich daftar alutsista yang baru2 haha!
Hapusasal luh sdia jidat,lgs guwe aplot haha!
itu semua omong besar tolong tunjukan mana alutsista yg deal selama rezim sekarang.
BalasHapusbah paling gampang ini mah.
Hapusnich buat luh padli zonk, ente org ketiga yg minta bgnian:
1.nexter caesar
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2017/02/kemhan-kembali-tambah-18-meriam-caesar.html
2.norinco mlrs type 90B
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2015/03/indonesia-mendapatkan-lisensi-produksi.html
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2017/01/pelatihan-roket-mlrs-norinco-type-90b.html
wapres jk pesen badak buat ad
3.http://defense-studies.blogspot.co.uk/2016/01/wapres-jk-pesan-50-panser-badak-untuk.html
4.pandur dan ponton
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2016/11/czechoslovak-group-signs-usd39-million.html
5.LST AT4
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2016/06/pembangunan-kapal-lst-at-4-dimulai.html
6.ADRI-L
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2016/07/tni-ad-resmikan-kapal-adri-l-lcu-1200.html
7.AWEWE kesayangan 55jt dollar. haha!
8. M109 BE, Paladin
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2016/08/positif-indonesia-akan-membeli-howitzer.html
9. KCR 60m
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2017/02/pal-kembali-bangun-kapal-cepat-rudal.html
10.rm70-vampir mlr
http://defense-studies.blogspot.co.uk/2016/06/korps-marinir-mendapatkan-8-rm-70.html
masih byk lg blom kesebut.
yg waiting list:
1. radar militer(pitching ulang)
2. satelit militer
3. SUSI
4.
5. dst
uda kan, sini setor jidat zonk, tung..tungg..ttungg haha!
lebih baik beli medium tank "pembunuh mbt" .... dan digelar 4 batalion kalimantan, 2 batalion papua, dan 1 batalion timor barat; disamping untuk menyebarkan kekuatan juga akan membawa efek peningkatan roda ekonomi bagi wilayah yang berada disekitar satuan tersebut ..... jangan semua satuan berada di pulau jawa saja.
BalasHapusApain sih pembunuh MBT itu,.
HapusGak jelas omongan ente
Bikin aja sendiri tank sekelas leopard dari pada beli Mahal2. Belanja mulu kayak banyak duit aja . wong perangnya juga kapan..? Ada duit mending buat sekolah grratis sampai kuliah. Berobat gratis.bangun noral anak bangsa yang makin rusak gara2 budaya dan narkoba.seruju ga...?
BalasHapusNggak apa spa beli bekas, soalnya punya duit ya terbatas.
BalasHapus