21 April 2017

LM's Sniper Targeting Pod for Indonesia

21 April 2017

Sniper advanced targeting pod for F-16 figthers (photo : f16-net)

US sells fighter jets in US$10 billion deals with Indonesia

U.S. and Indonesian companies are signing 11 commercial and investment agreements during U.S. Vice President Mike Pence's visit to Jakarta that the two governments say are worth a combined US$10 billion over time.

The deals include Lockheed Martin providing an advanced weapons targeting system for Indonesia's F-16 fighter jets, ExxonMobil selling 1 million tons of liquid natural gas to state-owned oil and gas company Pertamina for 20 years starting in 2025, 

Honeywell supplying turboprop engines to Indonesian aerospace company Dirgantara Indonesia, and a US$2 billion electricity metering system organized by a consortium of companies. 

Pence told business leaders today the signings represent the "tremendous excitement'' that U.S. based companies feel about investing in Indonesia. 

The deals were announced as part of Pence's meetings with Indonesian-based business leaders. The vice president was departing for Australia later today.

(The Standard)

30 komentar:

  1. Sniper Advace targeting pod produksi Lockheed Martin adalah sensor canggih untuk intai darat dan penjejak segala cuaca.Bisa digunakan untuk memandu bom berpemandu laser.Bisa mengindentifikasi sasaran darat dari ketinggian 12 km . Siapa tahu bisa digunakan untuk menuntun smart bom produksi lokal .(ngarep).
    F-16 C/D Block 52ID akan dibekali rudal AIM-120 AMRAAM (Advanced Medium Range Air to Air Missile), rudal AIM-9X Sidewinder, dan rudal udara ke permukaan AGM-65K2 Maverick .Maka F16 Indonesia sudha bisa di sejajarkan dengan jiran ,tentunya jika sudah lengkap datang .
    Ada satu hal lagi yang paling penting yaitu transponder IFF.F16 Indonesia sepertinya belum dipasang trasp IFF , jadi tidak bisa mengenali kawan apa lawan yang tertangkap radar . Apakah TNI-AU menganggap ini bukanhal penting ? Pengenalan lebih dini terhadap pesawat disekitar akansangat menentukan ,telat sedikit lawan bisa saja duluan melepas rudal sementara pilot TNI masih nggak berani ambil putusan karena nggak pasti kawan apa lawan . Yah mudah-mudahan AKAN dan AKAN dilengkapi kemudian ?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Seneng jg sedih denger berita ini..
      Sniper advanced targeting pod OK, sayang blm ada pembelian IFF,
      Semua f16 Indonesia blm ada yg dilengkapi dgn IFF, sedangkan f16 Singapura dan Thailand sdh dilengkapi.
      MLU 10 f16 blok A/B apk termasuk IFF jg?
      Brigjen Tedy yg KATANYA songlap 12,4 USD.. Ap mungkin terkait? Semoga Apache nya lengkap tk ada yg kurang 😇😇

      Hapus
    2. Ya pasti ada IFF lah. Coba cek lagi di google. IFF sendiri banyak jenisnya. Ga semua IFF mesti punya antena seperti BirdSlice.

      Hapus
    3. Silakan google IFF AN/APX-101.
      Fighter gen 4 udah jamak make IFF.

      Hapus
    4. @Budi Darmawan,setelah saya cari-cari ,memang betul ,F16 Indonesia sudah dilengkapi dengan 8 buah IFF AN/APG-101 untuk F16 A/B .
      https://www.forecastinternational.com/archive/disp_pdf.cfm?DACH_RECNO=400

      Yang jadi pertanyaan anntena tentu dipasang diluar pesawat ,nah seperti apa anntena nya ?

      Hapus
    5. Thailand menggunakan APX-101(V),antenna IFF terlihat jelas sebagai birdslicer di depan cocpit .Maka layak di pertanyakan apa memang dipasang atau tidak ?

      Hapus
    6. Utk antena IFF di block 15, letaknya di pangkal sirip tegak dan dibawah inlet.
      Utk block yg lebih advanced, terletak antena kecil sendiri gabung dengan antena komunikasiUHF di tengah atas airframe.

      Jadi untuk Birdslicer, itu bukan antena AN/APX-101 yg teknologinya lebih jadul.

      Hapus
    7. @Budi D, makasih jawabannya .
      Saya baca juga F16 Mesir dilengkapi dengan IFF buatan blok timur setelah mencopot punya barat .Hal ini dilakukan karena Mesir punya juga pesawat tempur dari blok timur .

      Indonesia juga punya pespur dari kedua blok ,apakah kita bisa misalnya meniru langkah Mesir misal mencopot IFF barat di F16 kemudian mengganti dengan punya SU30 misalnya .
      Atau sebaliknya ,mungkin lebih effisien sebaliknya IFF yang ada di SU27/30 dicopot kemudian diganti dengan punya F16 .Jadi F16 kita tak akan mengenali SU30/27 sebagai lawan lagi .Bisa terbang bareng dalam satu gugus tugas perang .Kalau seperti sekarang bisa saja saling tembak F16 dengan SU30 karena sama sama tidak mengenali sebagai kawan .Gimana kira -kira Bro ? Makasih atas jawabanya .

      Hapus
    8. https://youtu.be/L4TdWQRBGbI

      nah ini gunanya Sniper targeting Pod dalam dog fight .Jejak gas buang pesawat lawan bisa diketahui sehingga bisa ditelusuri rute terbangnya .
      ItU Video saling kunci antara F16 Turki dan Yunani yang baru saja terjadi . Sudah beberapa kali terjadi dog fight antara F16 turki dengan pesawat yunani ,bahkan saling menjatuhkan .

      Hapus
    9. Yang saya baca juga begitu bro. CMIIW Flanker batch 2 ato 3 sudah dimodif supaya tidak dianggap 'musuh' lagi. Entah itu dalam bentuk pemasangan IFF barat ato cara lain.

      Hapus
  2. Mengaharap senjata canggih dari paman sam mirip punguk merindukan bulan .seumpama Tni au maksimal di berikan kongres AS izin untuk membawa aim- 120 B yg lebih jadul sesuai doktrin militer as yg tidak mau mempersenjatai negara non sekutu lebih dari pada negara sekutu (sesuatu yg wajar) IRONIS nya indonesia gonta ganti rezim sama saja lupa sejarah .

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ngomong apasih lu ..

      Hapus
    2. Ngomong apasih lu ..

      Hapus
    3. Jaman sudah berobah bro , tak ada lagi kebijakan AS akan seperti yang anda duga . Sekarang tergantung kocek ,mau setara dengan singapure bisa saja ,buktinya APACHE kita seri tercanggih dibanding Singapure .
      "Indonesia belum meminta F-35. Pesawat ini standarnya tinggi dan sangat mahal. Saya tidak yakin kalau pesawat ini akan memenuhi kebutuhan Indonesia saat ini. Kalau pun mau, Indonesia lah yang memutuskannya. Saat ini, bahasan utamanya adalah F-16 V,” ujar Blake di Kedutaan Besar AS di Jakarta, Senin (2/11/2015)."

      Hapus
    4. Ngaca dulu sebelum ngomong gitu.. Onok rego onok rupo

      Hapus
    5. Kata tepok sorayy mantan rezim orba sudah terbiasa jadi kacung ...kacung nya paman sam fakta sejarah di putar balik .

      Hapus
    6. Sejarah ga sama dengan masa kini. Jangan terus tinggal di masa lalu.

      Hapus
    7. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
    8. Yg dikatakan Muarif ga sepenuhnya salah, jual beli senjata/kerjasama militer dengan AS itu tdk akan lepas dari kebijakan politik luar negeri dan kepentingan AS.

      Arab Saudi duitnya banyak, tapi kalau mau beli F35 gak bakalan dikasih sama AS.

      Apache yg dibeli Indonesia itu memang seri terbaru tetapi bukan yg tercanggih.

      Hapus
    9. @Mikail R, negara manapun akan melakukan hal yang sama . Masak negara yang jelas bertentangan dengannya akan diberi ? Itu Konyol namanya.
      Arab Saudi tak kan dibiarkan lebih kuat dari Israel agar tak terjadi perang seperti dulu kualisi arab lawan Israel .Buktinya kebijakan ini berhasil . Kalau dilihat dari kacamata negara islam jelas tidak didukung maunya Israel hilang dari peta dunia.
      Saya tak melihat saat ini ada kekhawatiran AS terhadap Indonesia jika punya senjata canggih sekurangnya sama dengan Australia atau Singapure .
      Kekangan jelas pada anggaran kita sendiri . Bukan pada kebijakan AS .

      singapure jelas meniru Israel bahkan sering kolaborasi dalam bidang pertahanan . F16 ,15 Israel lebih canggih dari pada punya AS sendiri . Karena mereka upgrade dengan tehnologi mereka sendiri . Pertanyaannya mampukan kita seperti mereka baik dari segi dana dan tehnologi ?.
      Apa urgencynya punya alat perang paling canggih untuk Indonesia . Kalau semua pertanyaan itu jawabannya tidak maka jangan salahkan orang lain ,karena ternyata kita memang tidak butuh yang canggig-canggih amat .

      Hapus
    10. @unknow

      indonesia membeli aser tempur yg sama dgn singapore itu mungkin..tapi utk melebihi jumlah yg dimiliki singapore itu tak mungkin..

      air-to-air missile terkini buatan US misalnya..

      Hapus
    11. Anak@
      Dari segi kantong udah beda,jadi jangan harap mainan bagus kalau masih tipiser

      Hapus
    12. @anak peneroka , saya setuju dengan pandangan anda . Sebabnya Indonesia jelas tidak mau di dikte atau di atur AS dengan segala persyaratan .Kembali ke politik Indonesia sendiri yang menghambat . Punya lebih banyak dari Singapure sangat mungkin jika mau tunduk 100% pada AS seperti Singapure.
      Sebagai salah satu corong AS di asia,Singapure berani mengkritik kebijakan Beijing di LCS ,sikap ini ditangapi sinis oleh beijing .Seorang jendral militer China mengecam Singapura atas dukungannya kepada Filipina terkait sengketa di Laut China Selatan (LCS). Ia pun mengatakan Beijing harus menjatuhkan sanksi kepada Singapura sebagai bentuk ketidakpuasannya.

      "Kami memahami [bahwa Singapura] harus bertahan hidup di antara negara-negara besar. Tapi sekarang Singapura tidak mencari keseimbangan antara negara-negara besar itu tetapi bermain untuk membuat negara-negara besar berlawanan satu sama lain. Ini sama saja dengan bermain api," kata Jin seperti dikutip dari Sputniknews, Minggu (2/10/2016).

      Dan kemudian dibuktikan dengan ditahannya pengiriman kendaraan tempur Terrex oleh otoritas hongkong beberapa waktu lalu .Dan terbuka kemungkinan China akan menggunakan Seaport Indonesia untuk mengantikan singapure sebagai tempat transit kapal cargo China kedepan .Yang akan rugi Singapure sendiri .

      Hapus
    13. @ap
      Indonesia bisa memiliki Alutsista APAPUN lebih dari yang dimiliki oleh Negara manapun di kawasan.
      Tentunya jika ada niat dari pemerintah. lagi pula mengapa hrs membandingkan RI dgn Singapura?
      Kita membangun Angkatan Perang bukan untuk sekedar "show of forces" tetapi lebih berdasarkan pada "Keutuhan dan Kemajuan NKRI

      Hapus
  3. Mikail@ ente sudah liat speknya? Kita juga pernah menolak ketika ada salah 1 negara afrika yang mau membeli alutsista kita,karena masalah HAM
    Selama masih impor ea semua resiko pasti ada gak cuman USA,yang di ingat hanya USA padahal ada yang lebih membuat buat kita sakit loo dan itu bukan USA

    BalasHapus
  4. denger2, satu asean cuman mampir ke kita doank yach wapres amrik, mantapp!

    guwe kira kerjasama ame LM buat ngedatengin Viper,kebayang seperempat dr $10B aje, dapet dech 1 skuad.
    tp syg ternyata targeting pod aje.gak terlalu kaget sich, eniwei pod ini bukannya uda sepaket ame biaya upgrade f16?

    gimana sich pola penganggarannya?kok baru turun skrg, apa bisa diartikan yg dulu pesen beli,urusan bayar2 urusan yg lanzutin gt kali yak haha!lutuna

    BalasHapus
    Balasan
    1. Senjata di jual terpisah

      Hapus
    2. hmmn, emg bner sich senjata dibeli terpisah macam amraam dkk.

      tp ATP kan bkn senjata om Z, prasaan cmn alat bidik, dan dalam dokumen ini

      http://www.dsca.mil/major-arms-sales/indonesia-regeneration-and-upgrade-f-16cd-block-25-aircraft

      terlampir biaya estimasi u$750jt,klo skr mungkin nilainya gak segini kali yak, secara inflasi dll.

      Hapus
  5. Salut buat menlu RI ,baru terpilih sudah bisa dapat investasi baru senilai 10 milyar USD. Dengan kata lain trump mendukung Indonesia sebagai mitra yang setara dalam US-Indonesia Comprehensive Partnership. Dan terus akan berlanjut di masa depan .Indonesia dan Amerika telah menjalin hubungan khusus lewat kesepakatan “US-Indonesia Comprehensive Partnership”Artinya AS mengakui Indonesia setara/equal dengan mereka ,duduk sama rendah tegak sama tinggi . Bukan negara yang bisa diatur seenak sendiri. Adakah negara lain di Asean yang bisa seperti Indonesia?

    BalasHapus