19 November 2025

Keel Laying Kapal OPV Ke-3 di Noahtu Shipyard, Batam

19 November 2025

Keel laying kapal OPV TNI AL ke-3 di Noahtu Shipyard, Batam (photo: Kemhan)

Staf Ahli Menteri Pertahanan Bidang Sosial, Mayjen TNI Rionardo, memimpin seremoni Keel Laying Kapal Patroli Lepas Pantai (OPV) ke-3 di galangan PT Noahtu Shipyard, Batam, pada Rabu (19/11).

Seremoni ini menjadi penanda resmi dimulainya pembangunan kapal hasil kerja sama antara Kemhan dan industri galangan nasional.

Dalam sambutan Kepala Badan Logistik Pertahanan (Kabaloghan) Kemhan yang dibacakan oleh Staf Ahli Menhan, disampaikan bahwa peletakan lunas bukan sekadar tahapan teknis, melainkan simbol kelahiran kekuatan baru dalam sistem pertahanan maritim.

Kegiatan ini merepresentasikan sinergi kuat antara Kemhan, TNI AL, dan industri pertahanan nasional dalam mendukung kemandirian Alutsista Indonesia.

(Kemhan)

7 komentar:

  1. Lanjutkan First Steel Cutting untuk OPV-90 Class TNI AL batch-2 Nomor ke-4 , ke-5, dan ke-6, ke-7, ke-8 !!!

    Dengan Perubahan Pada Design, Dimensi, Berat Ton , dan SEWACO sebagai Batch-2 OPV-90 Class ! Misal Batch-2 dengan TUPOKSI Kapal Perang Pemburu Kapal Selam.

    Berikan Kontrak Efektif OPV-90 Class ini pada Shipsyard Swasta Nasional Indonesia lainnya yang telah berhasil bangun KCR-60 Class agar NAIK LEVEL Kapasitas dan Kapabilitas SDM yang terlibat dalam project OPV-90 Class ini.

    BalasHapus
  2. Kemarin dulu itu LPD pinoy, kacau nih BUMN.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Elo berkesimpulan KACAU PT PAL itu apakah elo emang udah Cek Fisik Progres Report SSV batch-2 Philippines NAVY di Dry Dock PT PAL? Atau hanya baca komentar dari netizen diberbagai media sosial tanpa disertai Bukti Foto / Video terbaru per Minggu ini ini di November 2025?

      Hapus
    2. Paling juga modal nguping sana sini, browsing sana sini terus merasa dia lebih pintar dari Kaharuddin Djenod 😂😂😂

      Hapus
  3. MALINDESH NEGERI BOTOL SARANG PENIPU DAN PEMBUAL TERTINGGAL LAGI 🤣🤣🤣🤣🤣

    BalasHapus