LCU 55m Angkatan Laut Thailand (all photos : TAF/Marsun)
Dua kapal pendarat pesanan Angkatan Laut Thailand berjenis Landing Craft Utility sedang dalam taraf penyelesaian untuk dapat segera diserahterimakan.
Kedua kapal ini adalah LCU tipe 55m yang dibangun di galangan kapal dalam negeri yaitu Marsun Shipyard yang berlokasi di provinsi Samutprakarn.
Pembangunan 2 kapal ini menempati dok 226 dan 227 di Marsun Shipyard.
Pekerjaan pembuatan 2 unit LCU tersebut dimulai telah pada 3 Maret 2009 yang ditandai dengan upacara pemotongan baja pertama.
Peluncuran kedua kapal pendarat ini akan dipakai metode menggunakan airbag.
(Defense Studies)
bagus
BalasHapus