22 Desember 2023

KSAL Ungkap Rencana Pembangunan 3 Kapal Patroli, Diprioritaskan ke Indonesia Timur

22 Desember 2023

Kapal Patroli PC 60 M KRI Marlin-877 dan Special Mission Combat Boat Patkamla Jefman (photos : TNI AL)

JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali mengungkapkan rencana bahwa TNI AL akan membangun dua hingga tiga kapal patroli lagi pada 2024. 

Hal itu diungkapkan KSAL Ali pada acara delivery ceremony dan pengukuhan komandan KRI Marlin-877 dan Patkamla Jefman di Dermaga Utara Baru I, Pelabuhan Batu Ampar, Batam, Rabu (20/12/2023). 

“Untuk pengadaan dari anggaran rutin TNI AL, kita akan membangun kapal lagi, tepatnya sekitar dua sampai tiga kapal,” kata Ali, dikutip dari siaran pers Dinas Penerangan TNI AL (Dispenal), Kamis petang. 

Rencananya, kapal patroli keamanan laut (patkamla) tersebut akan dibangun oleh perusahaan dalam negeri. 

“Semuanya dibangun di dalam negeri sesuai dengan perintah Presiden (Joko Widodo) untuk mengembangkan industri pertahanan dalam negeri dan industri perkapalan dalam negeri,” ujar Ali. 

KSAL Ali juga menyampaikan bahwa kebutuhan akan kapal-kapal patroli penempatannya diprioritaskan di wilayah Indonesia Timur, tepatnya di wilayah operasi Komando Armada (Koarmad) III. 

“Di mana pada saat ini pemenuhan akan kapal patroli di wilayah Koarmada III masih dirasa kurang, dihadapkan dengan luasnya wilayah operasi dan ancaman potensial yang dihadapi seperti permasalah wilayah perbatasan, penyelundupan, illegal fishing, narkotika, dan ancaman-ancaman lainnya,” ucap Ali. 

Terbaru, KSAL Ali meresmikan KRI Marlin-877 dan Patkamla Jefman serta pengukuhan komandan di Dermaga Utara Baru 1, Pelabuhan Batu Ampar, Batam, Rabu. 

Ali mengatakan, kapal Patroli Cepat (PC) 60 meter dan Special Mission Combat Boat itu adalah jawaban strategis yang efektif dan efisien dalam mengoptimalkan pelaksanaan tugas operasi keamanan laut. 

KRI Marlin-877 bakal memperkuat jajaran Koarmada II Satuan Patroli Lantamal VI Makassar. 

Sementara itu, Patkmala Jefman akan memperkuat Koarmada III, khususnya Lantamal XIV Sorong.

(Kompas)

107 komentar:

  1. SHOPPING LAGI TiADA HENTI haha!πŸ‘πŸ‘πŸ‘

    semakin banyak

    BalasHapus
    Balasan
    1. NAMBAH KAPAL LAGI DONG OM PAL

      SEDANGKAN LCS NAMBAH KARAT πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

      Hapus
    2. seblah nambah Utang hasil N⛔️L om acno haha!🀣🀣🀣

      Hapus
    3. Nitip Backlink
      Download Switch Rom https://walkcheat.blogspot.com

      Hapus
  2. kapal Patroli Cepat (PC) 60 meter dan Special Mission Combat Boat itu adalah jawaban strategis yang efektif dan efisien dalam mengoptimalkan pelaksanaan tugas operasi keamanan laut.
    ———
    nyoiihhh utk kebutuhan internal kapal jenis ini cucok utk daerah kepulauan kita yg lautnya ceper eh dangkal haha!πŸ˜„πŸ˜πŸ˜
    jgn lufa daratan perbatasan kormar dilengkapin alusista A2/AD, yaa kalo blom bisa rudal pake roket gpp haha!πŸš€πŸš€πŸš€

    BalasHapus
  3. Kapal kapal yang ketahanan belayar hanya 5 hari je...? Serius la woiii.. πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

    BalasHapus
    Balasan
    1. Yg miskin hanya bisa iri lihat Indonesia terus shoping2. Ha ha ha makan tuh iri....

      Hapus
    2. kasian.....malon
      True facts about malon :
      1. Zero achievement country
      2. No CASH reserved today
      3. No National language country
      4. No Skill of local engineers
      5. Lowest shopping and maintenance budget in region SEA
      6. No equality before the law (impunity for elite malaysian)
      7. Corruption is a common habit in Malaysia
      8. Military is going down to lowest level
      9. Malaysian is coward, Not Action Talk Only


      wkwkwkkwkwkwkkkkk.........

      MalaySewa Boleh !!!........

      Hapus
    3. Lumayan 5 hari Mas Wiro.ini kapal patroli cepat. Selesai misi ya pulang ke pangkalan nggak akan lintas samudera. Jangan samakan dg maharojolele jiran kita yg belum selesai dibuat saja sudah eternal patrol...haibat.

      Hapus
    4. Kapal maharajalelah blm cecah air juga,,serius lah woi!πŸ€­πŸ˜„πŸ˜„

      Hapus
    5. Gak level sama LCS yg ketahanan berlayar didarat puluhan tahun sampai karatan.yah Pork.

      Hapus
  4. UNHCR 162.040 ROHINGYA = As of end November 2023, there are some 185,000 refugees and asylum-seekers registered with UNHCR in Malaysia.
    Some 162,040 are from Myanmar, comprising some 107,520 Rohingyas, 24,820 Chins, and 29,700 other ethnic groups from conflict-affected areas or fleeing persecution in Myanmar.
    ----
    33.000 MENGUNSI KE AUSTRALIA = High Commissioner Andrew Goledzinowski said 33,000 Malaysians had applied for asylum in Australia in recent years, most of whom were thought not to be genuine refugees. "Many who overstay then apply for refugee status.1 Sep 2019
    ---
    REGIONS WEAKEST = the Malaysian military is today the region’s weakest. It is riddled with corruption, poor planning, and interference by political leaders in procurement, no longer a potent force even in managing low-level intensity conflict at a time when tensions in the South China Sea are higher than they have been since the days of the Vietnam War.
    🀣BANYAK AMAT 162.040 ORANG🀣

    BalasHapus
  5. Seharusnya perusahan perkapalan Indonesia harus lebih berinovasi belajar mengembangkan kapal perang yang rendah emisi dan tanpa menggunakan bahan bakar sama sekali

    BalasHapus
  6. 3 masih kurang wilayah timur,mungkin 1 lusin buat tambahan kapal kapal patroli jenis PC40 dan 60 atau KAL

    BalasHapus
  7. Asli bodoh dan tolol komennya orang orang Malaysia disini....memang negara TOLOL sih

    BalasHapus
    Balasan
    1. Org Malaysia yg waras sampe malu masuk DS, karena ada 3 serangkai beruk tolol

      Hapus
  8. Utk Wil timur butuh yg gedean. Maklum ombaknya cukup besar

    BalasHapus
  9. Rusli...Rusli. kalau tolol jgn dipamerin. Rohingya di negara beruk lebih dari 100rb tolol

    BalasHapus
  10. Ha ha ha ada beruk pamer ketololannya. Gak tau apa 100rb lebih ada di KERAjaan beruk. Tolol

    BalasHapus
  11. Emang bener kata GEMPURWARIA

    Cuman kapal MALONS (MAHAROGOLLELAH)yg bisa berlayar dilimbungan BNS SELAMA 9 tahun tanpa henti

    Cuman insinyur MALONS yg bisa buat🀣🀣🀣

    BalasHapus
  12. Regional 200 Pengungsi Rohingya Kembali Mendarat di Aceh dengan 2 Kapal

    KOMPAS.com - Dua kapal rombongan etnis rohingya kembali mendarat di Aceh. Kali ini, mereka berlabuh di Gampong (Desa) Blang Raya, Laweung, Kabupaten Pidie dan Gampong Blang Ulam, Kecamatan Masjid Raya. Rohingya Panglima Laot Aceh, Miftach Tjut Adek mengatakan, di Desa Blang Raya, Kabupaten Pidie, mereka mendarat Minggu (10/12/2023) pukul 03.30.

    BalasHapus
    Balasan
    1. 162.040 ROHINGYA = As of end November 2023, there are some 185,000 refugees and asylum-seekers registered with UNHCR in Malaysia.
      Some 162,040 are from Myanmar, comprising some 107,520 Rohingyas, 24,820 Chins, and 29,700 other ethnic groups from conflict-affected areas or fleeing persecution in Myanmar.
      ----
      33.000 MENGUNSI KE AUSTRALIA = High Commissioner Andrew Goledzinowski said 33,000 Malaysians had applied for asylum in Australia in recent years, most of whom were thought not to be genuine refugees. "Many who overstay then apply for refugee status.1 Sep 2019
      ---
      REGIONS WEAKEST = the Malaysian military is today the region’s weakest. It is riddled with corruption, poor planning, and interference by political leaders in procurement, no longer a potent force even in managing low-level intensity conflict at a time when tensions in the South China Sea are higher than they have been since the days of the Vietnam War.
      🀣BANYAK AMAT 162.040 ORANG🀣

      Hapus
  13. KUALA LUMPUR —
    Malaysia telah menjadi semacam tanah yang menjanjikan bagi Muslim Rohingya yang melarikan diri dari penyiksaan di Myanmar. Puluhan ribu yang bertahan dalam perjalanan berbahaya untuk sampai ke sini menemukan lebih banyak peluang kerja dibandingkan di Indonesia dan lingkungan yang lebih ramah pada Muslim dibandingkan di Thailand.
    Sebagian besar dari mereka bertahan hidup dengan pekerjaan kotor atau berbahaya yang tidak diinginkan warga Malaysia, hidup dalam kondisi jorok dan tidak memiliki akses terhadap pelayanan kesehatan gratis dan sekolah negeri.

    Bagi banyak orang Rohingya, bahkan hidup termarjinalkan di Malaysia merupakan langkah maju. Namun bagi mereka yang telah ada di sana selama bertahun-tahun ingin kehidupan yang lebih baik, setidaknya untuk anak-anak mereka.

    "Insya Allah, kita dapat hidup di sini. Kita berterima kasih pada Malaysia tapi masa depan seperti apa yang kita miliki? Anak-anak saya tidak mendapatkan kewarganegaraan, mereka tidak memiliki pendidikan formal, dan mereka tidak bisa mendapatkan pekerjaan yang pantas," ujar Hamid, 54, di rumah susun sederhana di pinggiran Kuala Lumpur

    BalasHapus
  14. Hampir 46.000 orang Rohingya di Malaysia telah terdaftar sebagai pengungsi oleh badan pengungsi PBB UNHCR, dan diperkirakan ada sekitar 40.000 lainnya dengan status yang masih dikaji. Mendapatkan kartu pengungsi PBB umumnya melindungi orang dari penahanan.

    Kesejahteraan ekonomi, budaya Islamis dan besarnya populasi Rohingya di Malaysia merupakan faktor-faktor penarik.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Pengungsi Myanmar mencakup porsi terbesar dari lebih dari 150.000 pencari suaka dan pengungsi di Malaysia, salah satu angka tertinggi di Asia, menurut UNHCR. Negara tersebut tidak memiliki kamp pengungsi, jadi mereka hidup sebagai "pengungsi urban" di permukiman kumuh, berdesak-desakan dalam rumah susun murah atau bangunan-bangunan terisolasi dimana mereka bekerja di tempat-tempat konstruksi, restoran, pabrik dan perkebunan.

      Hapus
    2. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
  15. Ha ha ha sudah jadi warga Malon. Melayu sudah tersingkir ha ha ha

    BalasHapus
  16. Towle mendesak Malaysia untuk mempertimbangkan pemberian status terlindungi bagi Rohingya dan izin kerja, yang dapat mengurangi kesenjangan dalam angkatan kerja.

    "Jika orang-orang yang memang akan terus tinggal di negara ini diberi hak bekerja, mereka akan terbebas dari ekonomi abu-abu dan akan menjadi kontributor yang lebih bermartabat bagi Malaysia," ujarnya.

    Namun Malaysia takut membiarkan pengungsi tinggal secara permanen hanya akan mendorong lebih banyak lagi yang datang.

    Hamid mengatakan keluarganya menangis melihat manusia-manusia perahu Rohingya di televisi. Ia mengatakan telah memberitahu kerabatnya di Myanmar untuk tidak datang ke Malaysia, terutama karena risiko di laut dan perlakuan dari penyelundup manusia.

    BalasHapus
  17. 162.040 ROHINGYA = As of end November 2023, there are some 185,000 refugees and asylum-seekers registered with UNHCR in Malaysia.
    Some 162,040 are from Myanmar, comprising some 107,520 Rohingyas, 24,820 Chins, and 29,700 other ethnic groups from conflict-affected areas or fleeing persecution in Myanmar.
    ----
    33.000 MENGUNSI KE AUSTRALIA = High Commissioner Andrew Goledzinowski said 33,000 Malaysians had applied for asylum in Australia in recent years, most of whom were thought not to be genuine refugees. "Many who overstay then apply for refugee status.1 Sep 2019
    ---
    REGIONS WEAKEST = the Malaysian military is today the region’s weakest. It is riddled with corruption, poor planning, and interference by political leaders in procurement, no longer a potent force even in managing low-level intensity conflict at a time when tensions in the South China Sea are higher than they have been since the days of the Vietnam War.
    🀣BANYAK AMAT 162.040 ORANG🀣

    BalasHapus
  18. TNI AU Deteksi 5 Titik Pendaratan Rohingya di Aceh

    Banda Aceh - TNI Angkatan Udara menggelar Operasi Mata Elang 23 untuk memantau keberadaan kapal Rohingya di laut Aceh. Selama operasi berlangsung, ditemukan lima titik tempat pendaratan warga etnis Rohingnya di Tanah Rencong.
    "Yang sudah kita deteksi ada lima titik pertama di perairan di wilayah Lhokseumawe kemudian ada di Aceh Timur, Pidie, Aceh Besar dan Sabang," kata Komandan Lanud Sultan Iskandar Muda, Kolonel Pnb Yoyon Kuscahyono, Rabu (20/12/2023).

    BalasHapus
  19. BOLOS lagi guys.... 🀣🀣🀣🀣

    BalasHapus

  20. Tribunnews.com
    @tribunnews

    Follow
    Sebanyak 20 kapal pengungsi Rohingya dikabarkan tengah menuju ke Indonesia.
    Di mana mayoritas kapal tersebut rupanya bertujuan untuk mendarat di Aceh.

    BalasHapus
  21. 20 Kapal Pengungsi Rohingya guys.. ON the way ke INDON... Semudah itu guys... 🀣🀣🀣🀣🀣

    BalasHapus
    Balasan
    1. 162.040 ROHINGYA = As of end November 2023, there are some 185,000 refugees and asylum-seekers registered with UNHCR in Malaysia.
      Some 162,040 are from Myanmar, comprising some 107,520 Rohingyas, 24,820 Chins, and 29,700 other ethnic groups from conflict-affected areas or fleeing persecution in Myanmar.
      ----
      316 HARI = Kapal China Meronda Di Beting Patinggi Ali Selama 316 Hari Tahun Lepas Menurut Asia Maritime Transparency Initiative (AMTI) yang berpengkalan di Washington, kapal-kapal pengawal pantai China didapati melakukan rondaan di beberapa ciri maritim di Laut China Selatan termasuk Beting Patinggi Ali (Luconia Shoals) hampir setiap hari sepanjang tahun lepas.
      ---
      43 KASUS = 43 Kes Pencerobohan Ruang Udara Negara Sepanjang Jan-Mei 2023 — MINDEF “Jumlah keseluruhan pesawat asing yang dikesan dan direkodkan menceroboh ruang udara negara dari bulan Januari 2023 sehingga Mei 2023 ialah berjumlah 43 kes pencerobohan.” -- Kementerian Pertahanan memberitahu Dewan Negara pada 20 Jun 2023.
      ---
      33.000 MENGUNSI KE AUSTRALIA = High Commissioner Andrew Goledzinowski said 33,000 Malaysians had applied for asylum in Australia in recent years, most of whom were thought not to be genuine refugees. "Many who overstay then apply for refugee status.1 Sep 2019
      🀣🀣🀣🀣🀣🀣🀣

      Hapus
  22. 162.040 ROHINGYA = As of end November 2023, there are some 185,000 refugees and asylum-seekers registered with UNHCR in Malaysia.
    Some 162,040 are from Myanmar, comprising some 107,520 Rohingyas, 24,820 Chins, and 29,700 other ethnic groups from conflict-affected areas or fleeing persecution in Myanmar.
    ----
    316 HARI = Kapal China Meronda Di Beting Patinggi Ali Selama 316 Hari Tahun Lepas Menurut Asia Maritime Transparency Initiative (AMTI) yang berpengkalan di Washington, kapal-kapal pengawal pantai China didapati melakukan rondaan di beberapa ciri maritim di Laut China Selatan termasuk Beting Patinggi Ali (Luconia Shoals) hampir setiap hari sepanjang tahun lepas.
    ---
    43 KASUS = 43 Kes Pencerobohan Ruang Udara Negara Sepanjang Jan-Mei 2023 — MINDEF “Jumlah keseluruhan pesawat asing yang dikesan dan direkodkan menceroboh ruang udara negara dari bulan Januari 2023 sehingga Mei 2023 ialah berjumlah 43 kes pencerobohan.” -- Kementerian Pertahanan memberitahu Dewan Negara pada 20 Jun 2023.
    🀣🀣🀣🀣🀣🀣🀣

    BalasHapus
  23. Kapal TENTERA INDON mana....? πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

    BalasHapus
  24. Kapal kayu Rohingya saja dengan mudah bolos... 🀭🀭🀭

    BalasHapus
  25. Semudah itu BOLOS... 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus

  26. Rohingya ada KTP INDON guys... 🀣🀣🀣🀣🀣

    BalasHapus
  27. Kapal kayu Rohingya saja BOLOS dengan mudah.... Mana kapal PERANG INDON...? 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
    Balasan
    1. BUKTI ATM = ASKAR TUKANG MOLOR......

      162.040 ROHINGYA = As of end November 2023, there are some 185,000 refugees and asylum-seekers registered with UNHCR in Malaysia. Some 162,040 are from Myanmar, comprising some 107,520 Rohingyas, 24,820 Chins, and 29,700 other ethnic groups from conflict-affected areas or fleeing persecution in Myanmar.
      ----
      316 HARI = Kapal China Meronda Di Beting Patinggi Ali Selama 316 Hari Tahun Lepas Menurut Asia Maritime Transparency Initiative (AMTI) yang berpengkalan di Washington, kapal-kapal pengawal pantai China didapati melakukan rondaan di beberapa ciri maritim di Laut China Selatan termasuk Beting Patinggi Ali (Luconia Shoals) hampir setiap hari sepanjang tahun lepas.
      ---
      43 KASUS = 43 Kes Pencerobohan Ruang Udara Negara Sepanjang Jan-Mei 2023 — MINDEF “Jumlah keseluruhan pesawat asing yang dikesan dan direkodkan menceroboh ruang udara negara dari bulan Januari 2023 sehingga Mei 2023 ialah berjumlah 43 kes pencerobohan.” -- Kementerian Pertahanan memberitahu Dewan Negara pada 20 Jun 2023.
      🀣🀣🀣🀣🀣🀣

      Hapus
  28. Masa kalah sama BOT KAYU ROHINGYA.. πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

    BalasHapus
  29. 🀣BUKTI ATM = ASKAR TUKANG MOLOR🀣
    162.040 ROHINGYA = As of end November 2023, there are some 185,000 refugees and asylum-seekers registered with UNHCR in Malaysia. Some 162,040 are from Myanmar, comprising some 107,520 Rohingyas, 24,820 Chins, and 29,700 other ethnic groups from conflict-affected areas or fleeing persecution in Myanmar.
    ----
    316 HARI = Kapal China Meronda Di Beting Patinggi Ali Selama 316 Hari Tahun Lepas Menurut Asia Maritime Transparency Initiative (AMTI) yang berpengkalan di Washington, kapal-kapal pengawal pantai China didapati melakukan rondaan di beberapa ciri maritim di Laut China Selatan termasuk Beting Patinggi Ali (Luconia Shoals) hampir setiap hari sepanjang tahun lepas.
    ---
    43 KASUS = 43 Kes Pencerobohan Ruang Udara Negara Sepanjang Jan-Mei 2023 — MINDEF “Jumlah keseluruhan pesawat asing yang dikesan dan direkodkan menceroboh ruang udara negara dari bulan Januari 2023 sehingga Mei 2023 ialah berjumlah 43 kes pencerobohan.” -- Kementerian Pertahanan memberitahu Dewan Negara pada 20 Jun 2023.

    BalasHapus
  30. LAWAK..... 🀣🀣🀣🀣🀣... Tenang.. Tenang....

    ROHINGYA
    KAPAL PENGUNGSI ketahanan belayar 2 minggu di laut

    INDON
    KAPAL KFC ketahanan belayar hanya 5 hari je

    BalasHapus
  31. LAWAK..... 🀣🀣🀣🀣🀣...

    ROHINGYA
    KAPAL PENGUNGSI ketahanan belayar 2 minggu di laut

    INDON
    KAPAL KFC ketahanan belayar hanya 5 hari je... 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
  32. PENGADAAN 2011 = Pengadaan enam LCS pada 2011 itu juga dilakukan tanpa tender terbuka. Kapal-kapal itu akan dibangun di Galangan Kapal Boustead dan unit pertama sedianya dikirim pada 2019.
    ---
    DIJANGKA 2019 = KD Maharaja Lela setelah ditugaskan, diluncurkan secara seremonial pada Agustus 2017. Seharusnya telah dikirim ke RMN pada April 2019
    ---
    DIJANGKA 2022 = menurut jadual asal, setakat Ogos 2022 sepatutnya lima buah kapal LCS harus disiap dan diserahkan kepada TLDM.
    ---
    DIJANGKA 2023 = Seharusnya telah dikirim ke RMN pada April 2019, dengan kapal terakhir dijadwalkan untuk serah terima pada Juni 2023. Namun, progres kapal pertama baru sekitar 60% selesai
    ---
    DIJANGKA 2025 = Kapal pertama Littoral Combat Ship (LCS) TLDM itu dijangka hanya akan siap pada tahun 2025, iaitu 12 tahun selepas projek itu bermula pada Oktober 2013 dan kerajaan telah membayar RM6 bilion kepada kontraktor utama projek itu.
    ---
    DIJANGKA 2026 = Lima kapal LCS akan diserahkan kepada TLDM secara berperingkat dengan kapal pertama dijangka diserahkan pada penghujung 2026
    ---
    DIJANGKA 2029 = TLDM hanya akan dapat memperoleh kelima-lima LCS pada 2029 berbanding kontrak asal di mana 5 kapal LCS itu sepatutnya diserahkan pada 2022.
    🀣2029 - 2011 = 18 TAHUN MANGKRAK DIJANGKA🀣

    BalasHapus
  33. Lagi lama ketahanan belayar KAPAL KAYU ROHINGYA guys... 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
    Balasan
    1. PENGADAAN 2011 = Pengadaan enam LCS pada 2011 itu juga dilakukan tanpa tender terbuka. Kapal-kapal itu akan dibangun di Galangan Kapal Boustead dan unit pertama sedianya dikirim pada 2019.
      ---
      DIJANGKA 2019 = KD Maharaja Lela setelah ditugaskan, diluncurkan secara seremonial pada Agustus 2017. Seharusnya telah dikirim ke RMN pada April 2019
      ---
      DIJANGKA 2022 = menurut jadual asal, setakat Ogos 2022 sepatutnya lima buah kapal LCS harus disiap dan diserahkan kepada TLDM.
      ---
      DIJANGKA 2023 = Seharusnya telah dikirim ke RMN pada April 2019, dengan kapal terakhir dijadwalkan untuk serah terima pada Juni 2023. Namun, progres kapal pertama baru sekitar 60% selesai
      ---
      DIJANGKA 2025 = Kapal pertama Littoral Combat Ship (LCS) TLDM itu dijangka hanya akan siap pada tahun 2025, iaitu 12 tahun selepas projek itu bermula pada Oktober 2013 dan kerajaan telah membayar RM6 bilion kepada kontraktor utama projek itu.
      ---
      DIJANGKA 2026 = Lima kapal LCS akan diserahkan kepada TLDM secara berperingkat dengan kapal pertama dijangka diserahkan pada penghujung 2026
      ---
      DIJANGKA 2029 = TLDM hanya akan dapat memperoleh kelima-lima LCS pada 2029 berbanding kontrak asal di mana 5 kapal LCS itu sepatutnya diserahkan pada 2022.
      🀣2029 - 2011 = 18 TAHUN🀣

      Hapus
  34. LAWAK..... 🀣🀣🀣🀣🀣...

    ROHINGYA
    KAPAL PENGUNGSI ketahanan belayar 2 minggu di laut

    INDON
    KAPAL KFC ketahanan belayar hanya 5 hari je di laut... 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
    Balasan
    1. PENGADAAN 2011 = Pengadaan enam LCS pada 2011 itu juga dilakukan tanpa tender terbuka. Kapal-kapal itu akan dibangun di Galangan Kapal Boustead dan unit pertama sedianya dikirim pada 2019.
      ---
      DIJANGKA 2019 = KD Maharaja Lela setelah ditugaskan, diluncurkan secara seremonial pada Agustus 2017. Seharusnya telah dikirim ke RMN pada April 2019
      ---
      DIJANGKA 2022 = menurut jadual asal, setakat Ogos 2022 sepatutnya lima buah kapal LCS harus disiap dan diserahkan kepada TLDM.
      ---
      DIJANGKA 2023 = Seharusnya telah dikirim ke RMN pada April 2019, dengan kapal terakhir dijadwalkan untuk serah terima pada Juni 2023. Namun, progres kapal pertama baru sekitar 60% selesai
      ---
      DIJANGKA 2025 = Kapal pertama Littoral Combat Ship (LCS) TLDM itu dijangka hanya akan siap pada tahun 2025, iaitu 12 tahun selepas projek itu bermula pada Oktober 2013 dan kerajaan telah membayar RM6 bilion kepada kontraktor utama projek itu.
      ---
      DIJANGKA 2026 = Lima kapal LCS akan diserahkan kepada TLDM secara berperingkat dengan kapal pertama dijangka diserahkan pada penghujung 2026
      ---
      DIJANGKA 2029 = TLDM hanya akan dapat memperoleh kelima-lima LCS pada 2029 berbanding kontrak asal di mana 5 kapal LCS itu sepatutnya diserahkan pada 2022.
      🀣2029 - 2011 = 18 TAHUN🀣

      Hapus
  35. PENGADAAN 2011 = Pengadaan enam LCS pada 2011 itu juga dilakukan tanpa tender terbuka. Kapal-kapal itu akan dibangun di Galangan Kapal Boustead dan unit pertama sedianya dikirim pada 2019.
    ---
    DIJANGKA 2019 = KD Maharaja Lela setelah ditugaskan, diluncurkan secara seremonial pada Agustus 2017. Seharusnya telah dikirim ke RMN pada April 2019
    ---
    DIJANGKA 2022 = menurut jadual asal, setakat Ogos 2022 sepatutnya lima buah kapal LCS harus disiap dan diserahkan kepada TLDM.
    ---
    DIJANGKA 2023 = Seharusnya telah dikirim ke RMN pada April 2019, dengan kapal terakhir dijadwalkan untuk serah terima pada Juni 2023. Namun, progres kapal pertama baru sekitar 60% selesai
    ---
    DIJANGKA 2025 = Kapal pertama Littoral Combat Ship (LCS) TLDM itu dijangka hanya akan siap pada tahun 2025, iaitu 12 tahun selepas projek itu bermula pada Oktober 2013 dan kerajaan telah membayar RM6 bilion kepada kontraktor utama projek itu.
    ---
    DIJANGKA 2026 = Lima kapal LCS akan diserahkan kepada TLDM secara berperingkat dengan kapal pertama dijangka diserahkan pada penghujung 2026
    ---
    DIJANGKA 2029 = TLDM hanya akan dapat memperoleh kelima-lima LCS pada 2029 berbanding kontrak asal di mana 5 kapal LCS itu sepatutnya diserahkan pada 2022.
    🀣2029 - 2011 = 18 TAHUN MAHATOLOL🀣

    BalasHapus
  36. Pengungsi Rohingya Datang Lagi, 400 Orang Tiba di Aceh

    Jakarta, CNBC Indonesia - Kapal yang membawa sekitar 400 pengungsi Rohingya tiba di provinsi Aceh, Indonesia pada Minggu (10/12). Informasi tersebut dikonfirmasi oleh kepala komunitas nelayan setempat.
    Miftah Cut Ade, ketua komunitas nelayan di Aceh, mengatakan dua perahu mendarat di Aceh pada Minggu pagi, masing-masing satu di Kabupaten Pidie dan Aceh Besar.

    "Setiap perahu membawa sekitar 200 orang Rohingya," katanya, dikutip dari Reuters.

    BalasHapus
  37. Kapal kayu Rohingya kalahkan kapal ayam KFC... 🀣🀣🀣🀣

    BUKTI KAPAL KAYU ROHINGYA BOLOS TERUSSSSS... 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
  38. TNI AU Deteksi Lima Kapal Rohingya Masuki Perairan Aceh

    Aceh Besar, InfoPublik - TNI AU mendeteksi bahwa ada lima kapal Rohingya yang memasuki perairan Aceh.

    Dari intaian dilakukan, Selasa (19/12/2023) lima kapal itu berada di perairan Lhokseumawe, Aceh Timur, Pidie, Aceh Besar dan Sabang.

    "Ada sekitar 5 titik ( kapal Rohingya) yang pertama di perairan wilayah Lhokseumawe, kemudian ada di Aceh Timur, kemudian juga ada dk Pidie, Aceh Besar dan Sabang," kata Komandan Lanud Sultan Iskandar Muda, Kolonel Pnb Yoyon Kuscahyono, Rabu (20/12/2023).

    BalasHapus
  39. Semudah itu kapal kayu Rohingya BOLOS guys.... Kapal perang INDON mana...? 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
  40. LAWAK

    Kapal patroli besar mahal MALON LeMeS
    Kecepatan jelajah 15 knot, jangkauan 2000 nm, endurance 5 hari

    Kapal patroli TNI, PC60
    kecepatan jelajah 17 knot, jangkauan 2.448 nm, endurance 6 hari

    HAHAHAHAHA
    KADIHAN

    BalasHapus
  41. lagi hebat kapal Zombie make over PC ex KD Sundang dan PC ex KD Panah

    BalasHapus
  42. KUALA TERENGGANU - Panglima Logistik Barat, Laksamana Pertama Ts. Shaiful Bahri bin Baharuddin telah menyempurnakan majlis penerimaan PC Ex-SUNDANG yang selesai menjalani refit di Pulau Kambing, hari ini.

    Dalam tempoh terdekat, sebuah lagi PC iaitu Ex-PANAH juga akan diterima. Melalui inisiatif pindah-milik dan pelaksanaan refit ini, kedua-dua PC telah diberi nafas baharu di mana pendekatan “total make-over” telah berjaya mengubah landskap dan keupayaan kapal. Maklumat tambahan berkaitan program ini adalah seperti di pautan berikut:

    BalasHapus
    Balasan
    1. kapal tua rongsok di kasih nafas baru katanya wkwkwk

      Hapus
  43. kapal tua busuk di paksa berenang, sedangkan kapal baru takut berenang

    mao heran tapi malon, otak bawah kaki

    BalasHapus
  44. Gempur goblokk,negara nya aja rohingnya dah byk dia pura2 gak tahu,kasihan deh lu pork.

    BalasHapus
  45. Sudah kuduga kalo ada berita kapal yg buatan indonesia,gemprok menyalak syirik tanda tak mampu.
    Maklum lah mereka punya kapal sampai detik ini hujung tahun 2023 kapal nya LCS makin HALIMUNπŸ˜ƒπŸ˜ƒπŸ˜€πŸ‘Œ

    BalasHapus
  46. kasian.....malon
    True facts about malon :
    1. Zero achievement country
    2. No CASH reserved today
    3. No National language country
    4. No Skill of local engineers
    5. Lowest shopping and maintenance budget in region SEA
    6. No equality before the law (impunity for elite malaysian)
    7. Corruption is a common habit in Malaysia
    8. Military is going down to lowest level
    9. Malaysian is coward, Not Action Talk Only


    wkwkwkkwkwkwkkkkk.........

    MalaySewa Boleh !!!........Boleh BUAL nye.....

    BalasHapus
  47. Download Rom https://walkcheat.blogspot.com

    BalasHapus
  48. Buktinya... Puluhan kapal KAYU USANG ROHINGYA BOLOS dengan mudah... 🀣🀣🀣🀣🀣🀣

    Kapal ayam KFC mana guys...? 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
  49. NGERI... Puluhan kapal KAYU USANG ROHINGYA BOLOS dengan mudah guys.... 🀣🀣🀣🀣

    BalasHapus
  50. Bukti KETOLOLAN Abadi Malon, tengok kat Boustead tempat bersemayam Patung Berhala Kayu MAHAROGOLELA seharga Rm12 Billion

    BalasHapus
  51. Patung Berhala Kayu Maharogolela tempat pemujaan Kaum beruk malon bisa memberikan wangsit nomor buntut Judi Togel

    BalasHapus
  52. jimat minyak tak bisa tenggelam, Maharogolele kapal Halimunan nan Canggih buatan KERAjaan Pasir Berdengung

    BalasHapus
  53. KUALA TERENGGANU - Panglima Logistik Barat, Laksamana Pertama Ts. Shaiful Bahri bin Baharuddin telah menyempurnakan majlis penerimaan PC Ex-SUNDANG yang selesai menjalani refit di Pulau Kambing, hari ini.

    Dalam tempoh terdekat, sebuah lagi PC iaitu Ex-PANAH juga akan diterima. Melalui inisiatif pindah-milik dan pelaksanaan refit ini, kedua-dua PC telah diberi nafas baharu di mana pendekatan “total make-over” telah berjaya mengubah landskap dan keupayaan kapal. Maklumat tambahan berkaitan program ini adalah seperti di pautan berikut:


    ======================

    kapal Tua Rongsok bangjit dari kubur mestinya digelar Keranda apung lapok

    BalasHapus
    Balasan
    1. seluruh tentara di dunia akan bangga dan senang dapat bertugas dwnfan kapal baru, tidak dengan PC ex Sundang dan PC ex Panah, kpal tua rongsok lapuk di paksa melawan omnak

      Hapus
  54. Hahahahhaha..... Masa kalah sama BOT KAYU ROHINGYA....? LEMAH

    BalasHapus
  55. Lepas tu MEMBUAL konon mereka banyak kapal perang... Lah KAPAL KAYU USANG ROHINGYA saja BOLOS dengan mudah masuk ke INDON... 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
  56. mari adu berenang perahu kayu rohingya Vs Patung Kayu Maharogolela

    BalasHapus
  57. Ohhh.. Saya terlupa kapal ayam KFC ketahanan belayar hanya 5 hari je jadi kerana itu kawalan laut tidak lama sampai 5 hari kena kembali ke pangkalan.... 🀭🀭🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
  58. Konon bina langsung 6, ternyata hanya bina patung kayu je, itu pun takut air

    BalasHapus
  59. Semudah itu BOLOS ke INDON Guys... 🀣🀣🀣🀣

    BalasHapus
  60. ini sudah hujung tahun, MAHAROGOELE mau sampai kapan mulai START, masa kalah dengan Bot kayu Rohingya

    BalasHapus
  61. buat kapal TerTOLOL di dunia bina kapal jadinya patung , Zimbabwe pun tertawa wkwkwkwkkwkwk

    BalasHapus
  62. Lawak la.... Hanya sekadar KAPAL KAYU ROHINGYA BOLOS dengan mudah... 🀭🀭🀭🀭🀭

    Lagi LAWAK.... Tanpa TERDETEKSI pula tu... 🀣🀣🀣🀣

    BalasHapus
  63. Astronot luar angkasa bila melepas penat ingin gelak ngakak pasti mengarahkan teropong ke arah Boustead tempat patung kayu karat rongsok Maharogolele

    BalasHapus
  64. As of end November 2023, there are some 185,000 refugees and asylum-seekers registered with UNHCR in Malaysia.

    Some 162,040 are from Myanmar, comprising some 107,520 Rohingyas, 24,820 Chins, and 29,700 other ethnic groups from conflict-affected areas or fleeing persecution in Myanmar.

    https://www.unhcr.org/my/what-we-do/figures-glance-malaysia
    ———————

    data resmi UNHCR/PBB
    162.000 rohingya tembus KL...paraaahhhh haha!πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

    mana EMKAEM
    mana Heli SEWA
    mana hibah Kapal OPV tua jepang
    mana kapal patroli KL

    BOLONG JEBOL KL gaesz haha!πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

    BalasHapus
  65. Masa kalah sama BOT KAYU ROHINGYA... πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

    BalasHapus
  66. Jelas kapal KAYU ROHINGYA lebih berkualitas ..... 🀣🀣🀣🀣🀣...

    ROHINGYA
    KAPAL PENGUNGSI ketahanan belayar 2 minggu di laut

    INDON
    KAPAL KFC ketahanan belayar hanya 5 hari je di laut... 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
  67. Mossad cabang Lumut nak ingin curi BluePrint Maharogolele, dan men Tusbol seluruh insinyur nya, karena mempunyai tehnologi Alien

    BalasHapus
  68. Jelas kapal KAYU ROHINGYA lebih berkualiti ..... 🀣🀣🀣🀣🀣...

    ROHINGYA
    KAPAL PENGUNGSI ketahanan belayar 2 minggu di laut

    INDON
    KAPAL KFC ketahanan belayar hanya 5 hari je di laut... 🀭🀭🀭🀭

    BalasHapus
  69. besar mana gaesz; KL vs Kita haha!πŸ˜…πŸ˜…πŸ˜…
    rohingyaπŸ”€162.000 vs 1680
    hibah jepangπŸ”€ $ 2.8 vs $ 63 juta
    ScanEagleπŸ”€ 12 vs 14
    GM400πŸ”€ 1 vs 13

    banyakan KL, KEBOBOLAN LAGI....162.000 lama2 sejuta, mudah ditembus haha!πŸ₯΄πŸ₯΄πŸ₯΄




    BalasHapus
  70. Baru kapal kayu.. Belum kapal perang.. πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

    BalasHapus
    Balasan
    1. Memang kapal perang mu berapa sih pur....kok sembang banget....menghina banget....

      Hapus
  71. katanya kaya, militer moderen
    masa kalah ama kapal kayu rohingya...162.000 ituw KL emang juara...akan naik lagiikkk...BOBOL terusss Lemahhhhh haha!πŸ˜…πŸ˜…πŸ˜…

    BalasHapus
  72. Eh si tolol, bosen pork. Lu seperti kaset kusut yg berulang2. Gak jelas maksudnya

    BalasHapus
  73. KL diam2 162.000 rohingya....wadaaoowww juara kawasan...BOBOLnya tp haha!πŸ˜„πŸ˜„πŸ˜„

    BalasHapus
  74. LAWAK... 🀣🀣🀣🀣🀣🀣

    Kapal patroli besar mahal MALON LeMeS
    Kecepatan jelajah 15 knot, jangkauan 2000 nm, endurance 5 hari

    Kapal patroli TNI, PC60
    kecepatan jelajah 17 knot, jangkauan 2.448 nm, endurance 6 hari

    HAHAHAHAHA
    KASIHAN

    BalasHapus
  75. Kapal patroli TNI PC60 produk RI, ternyata jauh lebih unggul dibanding kapal patroli terbaru MALON LMS yang besar, mahal, lambat itu
    Hahahaha

    BalasHapus
    Balasan
    1. LeMeS konon endurance 15 hari, tapi ternyata hanya sanggup nenempuh jarak 2000 nm dengan kecepatan 15 knot selama 5 hari.
      Kapal besar hanya sanggup 5 hari?
      Kapal patroli hanya mampu tempuh jarak 2000 nm?
      Kapal mahal kecepatan jelajah cuma 15 knot?

      Hahahahaha .....
      LAWSK.....πŸ€£πŸ€£πŸ€£πŸ€£πŸ€£πŸ€£πŸ˜€

      Hapus
  76. kasian.....malon
    True facts about malon :
    1. Zero achievement country
    2. No CASH reserved today
    3. No National language country
    4. No Skill of local engineers
    5. Lowest shopping and maintenance budget in region SEA
    6. No equality before the law (impunity for elite malaysian)
    7. Corruption is a common habit in Malaysia
    8. Military is going down to lowest level
    9. Malaysian is coward, Not Action Talk Only


    wkwkwkkwkwkwkkkkk.........

    MalaySewa Boleh !!!........Boleh BUAL nye.....

    BalasHapus
  77. Bina kapal aja gak mampu kampungnya gempur,,sembang kari je

    BalasHapus
  78. Apa yg hebat dari Malon /TLDM Frigate kalah jumlah kalah canggih, Korvet, kalah jumlah, usang dan ompong, Kapal Patroli kalah jumlah, usang dan ompong, LPD Gak Punya LST sikit dan usang kalah jumlah dan kalah bsru Kadel Kalah jumlah... apa nya yg hebat TLDM itu...

    BalasHapus
  79. Kalau bangla di malon dah singkirkan melayu yah pork.

    BalasHapus