19 Januari 2022

Pemerintah Berupaya Selamatkan Satelit Orbit Untuk Pertahanan Negara

19 Januari 2022

Satelit Artemis (image : ESA)

Jakarta (ANTARA) - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud M D menyebutkan, pemerintah akan tetap melakukan upaya maksimal untuk menyelamatkan Satelit Slot Orbit 123 Bujur Timur untuk kepentingan pertahanan negara. "

Selama proses penyelesaian kontrak-kontrak dengan berbagai pihak, Pemerintah berhasil memperpanjang masa berlaku orbit satelit pada tahun 2018 di sidang International Telecommunication Union (ITU)," kata Mahfud dalam keterangannya, di Jakarta, Senin. 

Kemudian mendapat perpanjangan lagi dari ITU sampai tahun 2024 yang akan datang, dengancatatan harus ada kepastian, bahwa tahun 2024 slot orbit tersebut sudah benar-benar terisi dengan satelit. 

Oleh karena itu, kata Mahfud, dalam waktu dekat Menkominfo Johnny G Plate diundang lagi ke ITU untuk memastikan, bahwa Indonesia masih akan memanfaatkan dan siapa, serta bagaimana, pengisian slot orbit tersebut. 

"Jadi, kita membawa masalah ini ke ranah hukum melalui pembahasan yang mendalam dan berkali-kali, sampai tiba saatnya kami berhenti membahas secara berputar-putar tanpa ujung, dan meminta BPKP melakukan audit. Hasilnya, memang harus dibawa ke ranah hukum," kata Mahfud. 

Saat ini, kata Mahfud, pemerintah tengah mengagendakan upaya baru, untuk mempertahankan slot orbit 123 bujur timur di depan sidang ITU. 

"Kami sedang mengagendakan upaya untuk mempertahankan slot orbit 123 bujur timur di depan sidang ITU," tuturnya. 

Diketahui, pengadaan Satelit Komunikasi Pertahanan (Satkomhan) Kemhan pada 2015-2016 diduga terjadi pelanggaran hukum karena merugikan keuangan negara. 

Pemerintah pun meminta Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) melakukan Audit Tujuan Tertentu (ATT) terkait pengadaan Satelit Slot Orbit 123 Bujur Timur di Kemhan tersebut.

(Antara)

46 komentar:

  1. Lanjutkaaan.yg lain hnya salah paham aj.niatnya sdh baik

    BalasHapus
  2. manakala sebuah negara MEMBUAL adalah VISI....wkwkwkwkwkwk

    ternyata benar...MALON MASUK 10 besar PEMBUAL TERBESAR DUNIA....wkwkwkwkwkkw

    BalasHapus
  3. Lagi memantau beruk yang lepas dari kandangnya 🙄

    BalasHapus
  4. Denger citer budget udah cair tapi tak dibayarkan,usut tuntas kasus hukumnya

    BalasHapus
  5. Kalo di KL duit hilang, yang ngambil santai melenggang...😁😁😁

    BalasHapus
  6. Segala hal yang merugikan negara harus di usut tuntas, jika tidak maka bisa terjadi seperti Malon, mega rasuah yang membuat Malon tidak bisa shoping aset baru karena wang dirasuah habis2an

    BalasHapus
    Balasan
    1. Kalo malon mah Texas bro,justru pelaku rasuahnya bisa berkuasa lg dan lenggang kangkung bebas sebebasnya ngoahahaha

      Hapus
    2. Lhooo....NAJIB RAZAK Khan ingin Calonkan diri jadi PM lagi 😁😁

      Hapus
    3. Najib sampai berkirim surat ke US minta dibantu supaya menang lagi jadi PM...

      Hapus
  7. Lihaaat....sebentar lagi ada BERUK MALON muncul untuk koment karena ngerasa ada peluang ngetroll 🙂

    BalasHapus
  8. Batalkan saja, tunggu bisa buat satelit sendiri.

    BalasHapus
  9. *..🌹*

    *Sahabat..😘*

    *KAMU BERMAKNA..*

    Sampaikanlah..

    Pertanyaan "sudah pantaskah diriku?".
    tak kan pernah berujung pada jawaban sudah.

    Walau mustahil mengantungi pantas..
    Sebagai para penyampai kebaikan.

    Ranah manusia adalah menyampaikan dengan rasa tanggung jawab yang bisa diandalkan.

    Bukan merasa pantas dan berbangga diri, lalu tenggelam dalam kesombongan.
    Itulah ketidak pantasan yang nyata.

    Allah sudah meridhoi turunnya kita ke bumi.
    Maka, Sungguh, Kamu bermakna..

    Semoga bermanfaat 👍.

    Selamat sore selamat beraktivitas tetap semangat dan selalu bersyukur, jangan lupa bahagia, aamiin.. 🙏😍.

    BalasHapus
  10. Akibat jual beli jabatan yah ujung2 kalo udah jadi pejabat curi uang buat mengembalikan modal awal buat jadi pejabat,semoga kedepannya penegakan hukum di indonesia lebih tegas mengenai korupsi kurup dinegri ini bisa hilang semoga

    BalasHapus
  11. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  12. Selepas ini bakal ada buzzer parti UMNO hantar BUAL dan reka2 cerita Indonesia nunggak bayar satelit dgn hantar link zaman Jepun ngoahahaha

    BalasHapus
    Balasan
    1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
    2. Link zaman bahela... karena sudah tidak ada yang baru untuk dijadikan bahan...
      modusnya copas terus biar kolom komen cepat penuh, karena aset Malon sedang tenggelam, shoping baru juga sepi...

      Hapus
  13. https://m.kumparan.com/kumparannews/connie-bakrie-soal-proyek-satelit-kemhan-2015-jangan-sibuk-cari-kambing-hitam-1xKFwLEgBgZ

    BalasHapus
  14. Harusnya mimin masukin berita awal dl biar kliatan benang merahnye,
    baruw lanjut yg ini
    soalnya ada yg mao guwe fentungin jidatnyah haha!😋😋😋

    BalasHapus
    Balasan
    1. Si menko nya kah yg mau di fentung bung PG. Klo itu aku setuju. Gak tau ceritanya langsung konferensi pers usut tuntas ke ranah hukum, merugikan negara. Fentungin aja itu bung PG aku setuju banget...gedek banget gua liatnya...🏃🏃🏃

      Hapus
    2. sbnernya ini masalah lama tapi dibiarkan berlarut2,
      tapi inget ada 2 isu, sewa & satmil.
      akhirnya saling lempar tanggung jawab om choko haha!🤭🤭🤭

      cekidot komen guwe dibawah haha!😉😉😉

      Hapus
  15. Tapi ada negara yang NUNGGAK BAYARAN BERBULAN BULAN SEWA SATELIT hingga Didenda USD20 juta..... Wkwkkwkwkwkw

    SEWA PUN NUNGGAK BAYARAN YA GUYS... WKWKKWKWKWKW

    BalasHapus
    Balasan
    1. Reka2 cerita dgn link zaman Jepun ngoahahaha

      Hapus
    2. Nah kan...ada warga babiputra..malon nongol....

      Hapus
    3. manakala sebuah negara MEMBUAL adalah VISI....wkwkwkwkwkwk

      ternyata benar...MALON MASUK 10 besar PEMBUAL TERBESAR DUNIA....wkwkwkwkwkkw

      Hapus
  16. Nah bual an nya sudah masuk khan ngetroll dengan bahan basi....

    BalasHapus
  17. https://nasional.kompas.com/read/2022/01/19/17143191/ryamizard-ryacudu-veteran-perang-di-pusaran-kasus-proyek-satelit-kemenhan

    BalasHapus
  18. Jom perang. Eh gak boleh. Kita serumpun ga bole perang.

    BalasHapus
  19. Prototype Radar GCI sudah jadi min ayo diangkat biar semakin ngiri si gempork

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya....mestinya itu di Post, seperti RADAR GCI, UAV, dan Prestasi produk Alutsista NKRI yang lain juga....bukan masalah bikin GEMPORK IRI ( dia memang tiap hari IRI dan DENGKI ), tapi Info kemajuan teknologi NKRI perlu diketahui dunia 🙂

      Hapus
  20. Jika menyangkut hal korupsi .. kita semua harus mengakui dengan jujur bahwa dalam hal melakukan tindak korupsi Indon adalah yang paling kreatif di seluruh dunia ....

    Jadi terkait masalah case satelit bukanlah hal yang istimewa ... dan case ini bukanlah yang pertama kali terjadi .. dan pasti akan berulang kembali di masa hadapan ...

    BalasHapus
    Balasan
    1. Itu kecil di banding maharogol

      Yang kreatif kapal belum selesai dah lauching.. Tapi tiba tiba dengar 9 billion habis cuma jadi besi buruk..

      Beruk malon sememang licik

      Hapus
    2. Sama, kita juga harus mengakui dengan jujur bahwa MALON juga sangat menggerunkan korupsinya.
      Bedanya kalau di Indonesia kasus korupsi akan diusut tuntas sampai tersangkanya diseret didepan pengadilan tak perduli siapapun itu. Kalau di malon tersangka korupsinya akan tetap bebas melenggang tanpa proses pengadilan dan ini juga akan terus terulang kehadapa...
      BWHAA...HAHAHA...HA

      Hapus
    3. Kalo non alutsista contoh candi Hambalang

      Hapus
  21. guwe coba buat kronologinya gaesz haha!😎😎😎

    tapi bedakan dulu antara:
    -pengadaan Satelit Komunikasi Pertahanan (Satkomhan) Kemhan pada 2015-2016 dengan konsorsium airbus dkk.

    -sewa satelit artemis dari avanti

    ---
    mnurut info anggota dpr-ri, sejak MEF I bahasan rencana satelit militer sudah dimulai, namun tak selesai hingga masa pemerintahaan 2009-2014 berakhir.
    jadi jelas yaa gaesz, satelit militer ada dalam daftar akusisi RENSTRA

    tentang slot 123 bujur timur yang ditempati satelit garuda-1 buatan LOCKHEED MARTIN, buatan tahun 2000 milik perusahaan konsorsium ACES(Asia Cellular Satellite)
    satelit ini dinyatakan "hilang" dari orbit 123 bujur timur pada awal tahun 2015

    konsorsium ACeS adalah:
    *PT.Pasifik Satelit Nusantara(PSN), Indonesia
    *Lockheed Martin Global Telecommunication (LMGT) *Jasmine International Overseas Ltd of Thailand *Philippine Long Distance Telephone Co.(PLDT)

    satelit buatan LM, amrik ini py rencana durasi pakai 12 tahun.
    akan tetapi di perpanjang sampai 15 tahun
    artinya satelit ini uda kelebihan pake alias ekspired 3 tahun!
    https://en.wikipedia.org/wiki/Garuda_1

    International Telecommunication Union (ITU), memberi waktuw 3 tahun utk mengisi slot 123 bujur timur yg kosong jika pemerintah indonesia menginginkan slot tersebut ato bisa ditawarkan ke swasta asing.

    otoritas seluruh operator satelit di tanah air adalah kementerian komunikasi dan informatika(KEMENKOMINFO)

    setelah satelit garuda-1 hilang,
    pemerintah melakukan langkah sebagai berikut,

    kemenkominfo menawarkan slot ini ke kemenhan atas dasar letak yg strategis.
    kemenhan lalu melanjutkan proyek Satelit Komunikasi Pertahanan (Satkomhan)
    dengan terlebih dahulu menyewa satelit artemis milik avanti per desember 2015.
    dengan nilai kontrak $ 30 juta dolar
    (390 milyar -> rp.13000/2015)
    (423 milyar->kurs 2022)

    https://www.youtube.com/watch?v=jWtqgD6-s4Q

    2016 januari-DPR-RI menyetujui pengadaan kontrak satelit militer

    "The Indonesian House of Representatives commission on defence, intelligence, and foreign affairs (Komisi I) has approved a request for funding from the country's defence ministry and the Indonesian Armed Forces (Tentara Nasional Indonesia, or TNI) to acquire a satellite from Airbus Defence and Space for USD849.3 million."

    Indonesia Approves Defence Ministry Plans to
    Acquire Military Communications Satellite
    http://defense-studies.blogspot.com/2016/06/indonesia-approves-defence-ministry.html

    BalasHapus
    Balasan

    1. 2016 april- Konsorsium Airbus menangkan tender satelit RI

      "JAKARTA. Kementerian Pertahanan menyatakan telah menjalin kontrak Airbus Defense Space proyek pengadaan satelit untuk slot orbit Geo 123 Bujur Timur. Saat ini, produsen kedirgantaraan asal Perancis tersebut menggelar konstruksi pembuatan satelit dan diproyeksikan dapat diluncurkan pada 2019.

      Laksamana Muda TNI Listiyanto, Kepala Pusat Pengadaan Kementerian Pertahanan mengatakan, pelaksanaan kontrak dengan Airbus produsen satelit telah dilakukan sejak 1 Desember silam.

      “Kontrak ini menjadi syarat utama untuk mempertahankan frekuensi dan slot Geo 123. Tanpa syarat itu maka slot kita bisa hilang,” kata dia ke KONTAN di kantornya, Senin (4/4).

      Dia menjelaskan, penetapan Airbus tentunya lewat proses tender. Di mana, Kemhan mengundang sekitar tujuh perusahaan asing yang memiliki spesialisasi dalam pembuatan satelit, antara lain Boeing dari Amerika Serikat.

      Menurut dia, proses tender pengadaan satelit ini berlangsung cepat lantaran, pemerintah membutuhkan kepastian kesiapan Indonesia dalamn sidang Operator Regular Meeting (ORM) yang digelar di Londong pada 7 Desember.

      “Kami juga melakukan diskresi-diskresi sesuai dengan kewenangan dan ketentuan, misalnya jangka waktu pelaksanaan lelang yang lebih pendek,” ujar Listiyanto.

      Meski demikian, Kemhan menjamin prosedur pelaksanaan lelang tetap sesuai ketentuan sebab juga telah melalui tim verifikasi dan evalusi pengadaan dalam menetapkan Airbus. Listiyanto juga menampik tudingan adanya dukungan dari para pejabat tertentu di Tanah Air dalam penetapan perusahaan asal perancis ini.

      Ia menjelaskan, proses pembuatan satelit memerlukan waktu yang panjang sekitar 30 bulan, sehingga diproyeksikan baru bisa diorbitkan pada 2019 mendatang. Sayangnya, Listiyanto tidak mau membeberkan nilai anggaran negara yang disiapkan untuk pengadaan ini.

      Yang jelas, kata dia, pengadaan satelit ini merupakan penugasan dari Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) ke Kemhan untuk pengambilalihan dari sebelumnya dipegang oleh PT Pasifik Satelit Nusantara (PSN). Dengan demikian, satelit Geo 123 menjadi bagian dari alat utam sistem persenjataan (alutsista) di Kemhan.

      Listiyanto menambahkan, mengingat adanya kekosongan satelit hingga 2019 mendatang, maka selain menjalin kerjasama dengan Airbus, Kemhan juga menjalin kerjasama dengan perusahaan lain untuk menyewa satelit agar di slot Geo 123.

      “Jangka waktu sewanya sampai peluncur satelit baru, pelaksana operatornya kami di Kemhan,” ujar dia yang juga tidak mau memerinci kebutuhan anggaran negara untuk biaya penyewaan ini."

      https://nasional.kontan.co.id/news/airbus-menangkan-tender-satelit-ri
      --

      2016 anggaran kemenhan naik(APBN-P, 2016)
      rp 1300 milyar = 1,3 Trilyun, cair bulan agustus.

      2016 bulan agustus, pemerintah melalui KEMENKEU, membayar sewa $ 3,7 juta dolar pada avanti
      2017-tidak bayar, total tagihan 16,8 juta dolar
      2018-kemenhan mengembalikan hak slot 123 pada kemenkominfo

      2018 avanti gugat di pengadilan arbitrase inggris, denda 515 milyar($36 juta dolar)

      navayo, gugat di pengadilan arbitrase singapur utk kasus satelit militer, denda $ 16 juta dolar(231 milyar)

      Hapus
    2. nah gaesz, setela kronologi diatas,

      mnurut menhan opa rr, utk sewa dan pengadaan satelit sudah ada diskresi/perintah lgs dr ceo-ri
      utk langkah penyelamatan slot 123 bujur timur & DPR-RI pun menyetujui

      soal teken kontrak blum ada bajet ini kerna kategori darurat/urgensi
      jadi hal anggaran menyusul harusnya gak masalah.
      yang penting masa kontrak efektipnya khan?

      anggaran cair bulan agustus 2016, 1300 milyar = 1,3 trilyun
      konon dana ini terpakai 200 milyar saja, sisanya 1,1 trilyun dikembalikan.

      ada 2 pertanyaan:
      -kenapa setelah dana kemenkeu cair kemhan justru memblok, ada apa gerangan?
      - kenapa setelah dana kemenkeu cair, biaya sewa avanti gak dibayar full, ada apa gerangan?

      2018 ada berita kemhan telah bayar avanti
      2018 kemenhan mengembalikan ke kemenkominfo, ada apa gerangan?
      laluw kemenkominfo tunjuk konsorsium lokal baruw utk slot ituw, lho???
      jd heran apakah kemhan gak tertarik lagi dgn slot tsb ato tunda program alias delay ampe 2024...
      wahh pusyeeenkk gaesz haha!🤭🤭🤭

      perhatiin harga satelit ntuw
      $ 849.3 juta kalo di kurs rupiah 11,8 trilyun

      dulu sempat terjadi perdebatan, katanya kemahalan. satkom katanya +/- 200 juta dolar
      coba berita dibawah ini buat pembanding:
      U.S. Space Force launches $1.2 billion military communications satellite
      https://www.cbsnews.com/news/us-space-force-launches-billion-dollar-military-communications-satellite/

      Hapus
    3. hadeuu wartawan, ngitung kok salah, td sempet heran? dr mana angka 3,7 haha!🤭🤭🤭

      yg bner, kemhan uda bayar sewa 13.2 juta dolar bukan 3,7 juta

      https://www.youtube.com/watch?v=lZVzq1NiitU

      Hapus
  22. https://nasional.kompas.com/read/2022/01/18/18114251/ryamizard-buka-suara-sebut-perintah-jokowi-sewa-satelit-123-meski-tak-ada?page=all&fbclid=IwAR3mlcPEc8I8j1x5NJEtDmxSwz9dlzn_UgY4MSWKc0TvdPB4l1DTu7akAsM#page3

    BalasHapus
  23. Tidak ada hubungannya dengan penyelamatan orbit meski latarnya seperti itu ,ini masalah " korupsi " juga potensi kerugian lain dari proyek tidak jelas .
    Rugi tidak jelas !,kerugian tidak jelas !

    BalasHapus
  24. Satelitnya sate lilit merugikan Wang negara.
    Sate lilit bali,Wang sate lilit tidak jelas sate liltnyapun tak terhidang.

    BalasHapus